Mohon tunggu...
Zahra Nada Novalina
Zahra Nada Novalina Mohon Tunggu... Mahasiswa - @zahranovalina

Halo, panggil saya Zahra. Saya mahasiswi prodi Sosiologi angkatan 2020 Universitas Muhammadiyah Malang.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Peran Perempuan Era Digital di Tengah Pandemi Covid-19

23 Juni 2021   22:07 Diperbarui: 23 Juni 2021   22:22 899
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saat ini sudah banyak tokoh perempuan yang mampu untuk menyampaikan aspirasi dan prestasinya di kancah dunia, seperti tokoh Menteri Luar Negeri (Menlu) RI, Retno Lestari Marsudi dengan tekad dan keberanian untuk mewakili Indonesia menyampaikan pembelaan terhadap Palestina dalam konflik Palestina-Israel yang terjadi beberapa waktu lalu, kemudian juga terdapat tokoh perempuan Sri Mulyani sebagai Menteri Keuangan RI yang meraih penghargaan sebagai Finance Minister of the Year for East Asia Pasific pada tahun 2020 kemarin, selain itu juga terdapat tokoh perempuan yang juga tidak kalah menginspirasi, yaitu Najwa Shihab seorang mantan pembawa acara berita yang terkenal dengan gaya tegasnya dalam menyampaikan aspirasi di berbagai acara, dan ada Gita Savitri Devi sebagai creator di YouTube maupun Instagram yang juga sering menyuarakan mengenai hak-hak perempuan di media sosial. 

Empat tokoh perempuan dari banyaknya perempuan luar biasa menginsprirasi lainnya menunjukkan bahwa di era yang serba digital ini perempuan juga mempunyai peran besar dalam ikut serta mengadopsi kecanggihan teknologi dalam menyuarakan hak dan pendapatnya serta  memiliki kendali penuh terhadap dirinya untuk menentukan menjadi apa yang mereka mau terlepas dari statement dan pandang negatif dari orang lain terhadap diri mereka.

Oleh: Dewi Mitasari, Zahra Nada Novalina


Daftar Pustaka


Kemdikbud. Buku Literasi Digital. Diakses pada tanggal 28 Mei 2021, dari Kemdikbud.


Kemdikbud. Mendidik Anak di Era Digital. Diakses pada tanggal 28 Mei 2021, dari Kemdikbud/.


Suarmini, Ni Wayan, Siti Zahrok, Dyah Satya Yoga Agustin. (2018). Peluang dan Tantangan Peran Perempuan di Era Revolusi Industri 4.0. Prosiding SEMATEKSOS 3 "Strategi Pembangunan Nasional Menghadapi Revolusi Industri 4.0".


Lubis, Maulana Arafat. (2018). Gender dan Revolusi Industri 4.0 dalam Pendidikan. E-Tech: Jurnal Ilmiah Teknologi Pendidikan. 6, no. 2 (2018): 8.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun