3. Klasifikasi, yaitu teknik data mining yang mencari kesamaan karakter, ciri dari suatu kelompok data atau kelas, tujuannya untuk memperkirakan kelas dari suatu label yang belum diketahui.
4. Klastering atau segmentasi data yaitu pengelompokan beberapa data dalam suatu segmen berdasarkan beberapa atribut yang telah ditentukan.
5. Asosiasi, yaitu metode yang bertujuan untuk mengidentifikasi produk yang sering dibeli bersamaan oleh pelanggan. Metode ini berhubungan dengan pemasaran.Â
Sekian pembahasan kita kali ini, nantikan pembahasan selanjutnya...
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H