Mohon tunggu...
Yuyun Srimulyati
Yuyun Srimulyati Mohon Tunggu... Guru - Guru, Pelatih Daerah/trainer PPKB Kemenag RI bidang profesional 2 (Publikasi Ilmiyah), pegiat literasi, public relation

Hobi yang baru saja menggeliat dan menantangku yaitu MENULIS karena terinspirasi para kompasianer, kumainkan jemari di pojok kompasiana, terjebak di ruang kolaborasi komunitas KAUSAKu4NKRI, berawal dari kepenasaran maka akhirnya Practice Makes Perfect basmalah ikuti langkah Kuntowijoyo menulis, menulis dan menulis.

Selanjutnya

Tutup

Bahasa

FTBI: Aksi Nyata Revitalisasi Bahasa Daerah Episode ke-17 Merdeka Belajar

5 Agustus 2024   17:03 Diperbarui: 5 Agustus 2024   17:49 191
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

e. Bisa dialihwahanakan.

f. Menjadi bahan perbincangan terutama di kalangan kritikus sastra

g. Menimbulkan kontroversi

h. Menjadi bahan penelitian di lingkungan akademik

Sebagai langkah kongkrit di Jawa Barat secara rutin diadakan Festifal Tunas Bahasa Ibu (FTBI) yang tahun ini direncanakan akan dilaksanakan seperti tahun sebelumnya mulai dari tingkat Sekolah Dasar hingga Sekolah Menengan Atas. Di antara Program yang dilaksanakan dalam FTBI adalah mengarang cerita pendek (carpon), membaca sajak, mendongeng, penyempurnaan menulis aksara sunda, pidato (biantara) dan menyanyikan pupuh Sunda (nembang pupuh klasik) dan tari kreasi.

Mari berpantun!

Tari kreasi dan langgam bisa setara dan kerap serasi,

Mari kita apresiasi ragam bahasa nusantara agar tetap lestari.

Salam literasi!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun