Sahabat edukasi, sejarah berdirinya Kerajaan Tarumanegara dan bukti tentang berdirinya Kerajaan Tarumanegara menjadi trending topik hari ini di Internet.
Kerajaan Tarumanegara menjadi materi Penting bagi siswa kelas 4 5 6 SD/Mi yang tayang di TVRI hari ini.Â
Berikut ini sedikit penjelasan tentang kerajaan tarumanegara.
a. Sejarah berdirinya Tarumanegara
Kerajaan Tarumanegara dibangun tahun 358 -- 382 Masehi di tepi Sungai Citarum. Rajadirajaguru Jayasingawarman merupakan seorang Maharesi atau Pendeta dari Salankayana di India. Jayasingawarman mengungsi ke Nusantara karena kerajaan tempat asalnya ditaklukan Kerajaan MagadhaÂ
Baca juga: Latihan Soal AKM Offline dan Online SMP (Level 4 Kelas 7 dan 8)
b. bukti tentang berdirinya Kerajaan Tarumanegara
Prasasti yang jadi bukti berdirinya Kerajaan Tarumanegara sendiri ada tujuh buah. Prasasti Ciaruteun ditemukan di Desa Ciaruteun, Bogor, Jawa Barat. Prasasti Ciaruteun merupakan batu yang pada permukaannya terdapat pola telapak kaki, lukisan laba-laba, dan huruf ikal melingkarÂ
Baca juga: Latihan Soal Ujian Sekolah (US) SMP Sistem Daring
Soal kelas 4 5 6 di TVRI hari ini