Mohon tunggu...
Muhammad Yusuf
Muhammad Yusuf Mohon Tunggu... Guru - Guru

Membina peserta olimpiade matematika SMP

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Pantun Nasehat

10 Januari 2025   21:21 Diperbarui: 10 Januari 2025   21:21 28
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Bunga mawar tumbuh mekar di taman

Harum semerbak menggoda

Hidup penuh perjuangan

Tebalkan ikhlas dan do'a

Air mengalir tak kenal lelah

menembus celah-celah bebatuan

Jangan pernah berhenti melangkah

Hingga tergapai taman impian

Pohon cemara indah menjulai

Ranting dan dahan saling mendukung

taman impian niscaya tergapai

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun