Mohon tunggu...
Yusuf Sugiarto Wicaksono
Yusuf Sugiarto Wicaksono Mohon Tunggu... Guru - Seorang Guru dan Content Creator

Hello, Nama saya Yusuf Sugiarto Wicaksono (Nickname : Yusuf / Ucup) data diri saya mungkin bisa di lihat dari instagram atau youtube saya ya guys. So gak banyak - banyak ngisinya biar gak bosen, kepo tentang saya ada di IG dan Youtube ya. Thank you

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Kunjungan Media FISKOM Angkatan 2014 UKSW ke KPI

28 September 2016   19:29 Diperbarui: 28 September 2016   19:50 44
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemaparan tentang fungsi KPI| Dokumen pribadi

"Studi keluar kota ini menjadikan kegiatan tahunan untuk mahasiswa UKSW khususnya Fakultas Ilmu Sosial dan Komunikasi lebih tepatnya itu untuk Program Studi Komunikasi" tutur salah satu mahasiswa Angkatan 2014. (28/9)

Dari kegiatan ini banyak sekali mendapatkan penerangan yang selama ini mungkin melihat beberapa berita mengenai KPI yang sering dijadikan kambing hitam untuk di persalahkan. Pihak KPI sudah menjelaskan beberapa penjelasan yang selama ini mungkin membuat masyarakat luas ini memandang KPI dengan sebelah mata dikarenakan mungkin beberapa media televisi mungkin banyak melakukan pelanggaran namun itu semua di diamkan saja.

Namun setelah mahasiswa UKSW ini datang berkunjung ke kediaman KPI Pusat, Ibu Dewi selaku Komisioner KPI Pusat bidang siaran memberikan penerangan KPI Pusat ini melakukan pengawasan isi siaran televisi khususnya yang berjaringan nasional selama 24 jam tanpa henti. Selain itu, KPI Pusat juga melakukan pemantauan terhadap sejumlah radio dan lembaga penyiaran. “Kami memiliki tenaga pemantauan yang dibagi beberapa shift dan juga bagian perekaman. Para pemantau bertugas mencatat setiap tayangan yang diduga melakukan pelanggaran terhadap aturan KPI yakni P3 dan SPS,” jelasnya. Beberapa Penjelasan KPI Pusat.

Pemaparan tentang fungsi KPI| Dokumen pribadi
Pemaparan tentang fungsi KPI| Dokumen pribadi
Dari semua inilah mahasiswa FISKOM UKSW ini menjadi sebuah senjata untuk menjelaskan kembali bagaimana sekarang KPI berkerja dan masyarakat diharapkan akan mengerti mulai sekarang. "KPI ternyata bertugas begitu banyak dan bahkan melakukan banyak pengawasan setiap waktunya, saya pikir selama ini mereka kurang menanggapi beberapa isi siaran khususnya mungkin beberapa sinetron yang mungkin kurang bermutu bagi pembelajaran, kenapa saya bisa bilang begitu karena mereka mempertontonkan beberapa tindakan yang mungkin dapat ditiru oleh generasi muda yang akan datang." ujar salah satu mahasiswa FISKOM  (28/9)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun