Mohon tunggu...
Yusuf Tegar Sharon Parrangan
Yusuf Tegar Sharon Parrangan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Manusia

Hanya orang biasa yang mencoba hal baru

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Gamer Sulit Belajar? Ini 8 Multimedia Interaktif yang Bakal Membantu

2 Maret 2023   09:15 Diperbarui: 2 Maret 2023   09:26 315
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

2. Drill and Practice

Model ini menggap kalau konsep atau materi sudah dikuasai oleh pengguna dan nantinya akan menggunakan materi itu dalam menyelesaikan masalah. 

Cara kerjanya nanti akan ada pertanyaan atau masalah yang diberikan kepada pengguna, lalu pengguna akan memberikan jawaban dan akan diperiksa jawabannya. Jika benar lanjut ke pertanyaan berikutnya, sedangkan kalau salah biasanya akan diberitahu jawaban yang benar. 

3. Simulasi

Simulasi artinya sebisa mungkin mirip dengan dunia nyata. Simulasi digunakan untuk memperagakan sesuatu sehingga pengguna merasa seperti berada dalam situasi tersebut. Contohnya simulasi pilot, driver mobil, dll.

4. Instructional Games

Instructional Games hampir sama dengan model simulasi, akan tetapi model ini dapat memanfaatkan sifat kompetitif pengguna. Biasanya model ini memberikan peringkat bagi penggunannya agar penggunannya merasa tertantang dan bisa menyelesaikan tugas mereka. 

5. Hybrid

Hybrid adalah gabungan dari dua model atau lebih dalam multimedia pembelajaran. Model ini memang bukanlah model yang unik, tetapi model ini menyajikan metode yang cukup berbeda dari model lainnya.

6. Socratic

Model ini menggunakan percakapan antara pengguna dengan komputer dalam natural language. Pengguna bisa menjawab pertanyaan (mixed-initiative) tersebut karena socratic berasal dari kecerdasan buatan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun