7. Menjelaskan kepada peserta perjalanan wisata tentang peraturan yang berlaku termasuk protokol kesehatan, baik itu di daya tarik wisata yang dikunjungi, tempat makan, tempat perbelanjaan, dan akomodasi.
8. Mempersiapkan form pencatatan kondisi kesehatan berkala. Bila terdapat peserta perjalanan wisata yang kondisi kesehatannya kurang baik, dapat segera diberikan penanganan.
Dengan memperhatikan ke-8 hal tersebut diharapkan pemandu wisata dapat memberikan wisata aman, bukan hanya bagi wisatawan tetapi juga bagi semua pihak yang terlibat dalam perjalanan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H