Mohon tunggu...
Yuri Diska Rananda Westri
Yuri Diska Rananda Westri Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Saya adalah siswa SMK yang sedang melaksanakan magang. Saya tertarik dengan IT dan hobi saya adalah mendengarkan musik.

Selanjutnya

Tutup

Home

Keunggulan Manual Coffee Grinder yang Belum Banyak Diketahui

8 Agustus 2023   09:56 Diperbarui: 8 Agustus 2023   09:59 255
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jika menggunakan manual coffee grinder suara yang dihasilkan lebih senyap dibandingkan menggunakan mesin coffee grinder otomatis. Karena menggiling manual tidak cepat seperti menggiling dengan mesin otomatis.

Manual coffee grinder lebih cocok untuk dipakai di rumah, karena dapat menggiling kopi ketika anak -- anak sedang tidur. Sehingga tidak membangungkannya karena suara yang dihasilkan tidak terlalu berisik.

Baca Juga : Jenis Gilingan Kopi dan Kelebihannya yang Wajib Diketahui 

4. Lebih Efisien Energi Listrik

Pemakaian manual coffee grinder lebih menghemat tagihan listrik, karena tidak membutuhkan energi listrik. Apalagi, jika ingin menggiling biji kopi setiap hari untuk membuat minuman. Maka manual coffee grinder ini direkomendasikan.

Selain itu, apabila sering mendaki gunung atau berkemah dan ingin membuat kopi, maka mesin coffee grinder manual ini sangat berguna karena tanpa listrik.

5. Konsistensi Tekstur

Membeli kopi segar itu sangat penting seperti tekstur yang konsisten. Untuk memudahkan bubuk kopi cepat larut pada tingkat dan waktu yang sama maka memerlukan ukuran yang sama dari bubuk kopi tersebut.

Sedangkan bubuk kopi dengan ukuran yang berbeda maka akan larut dengan tingkatan yang berbeda, yang sebagian lainnya sudah larut tetapi yang sebagian lagi belum, dan meninggalkan ampas yang diekstraksi. Bubuk kopi yang terlalu banyak diekstraksi dapat menambah rasa pahit dan asam di kopi. Jadi, pastikan mesin coffee grinder dapat menghasilkan partikel berukuran yang sama.

Demikian beberapa keunggulan manual coffee grinder. Semoga bermanfaat.

Terimakasih.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Home Selengkapnya
Lihat Home Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun