Mohon tunggu...
Yunia Malviani Rollins
Yunia Malviani Rollins Mohon Tunggu... Administrasi - Penulis, Admin

I love Science,, Horror Movie, Fishing, Travelling, Cooking and Adventure

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Bijaklah untuk Tidak Menggunakan Helium untuk Pengisian Balon Pesta, Festival dan Event Lainnya, Save Helium, Save Planet

27 Juni 2024   03:35 Diperbarui: 27 Juni 2024   03:45 758
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Gambar Antara/Anis Efizudin

4) Helium digunakan untuk Airbag pada mobil Anda.

Airbag di mobil Anda sebenarnya menggunakan gas helium karena kemampuannya berdifusi dengan cepat. Hal ini memungkinkan kantung udara mengembang hampir seketika saat terjadi benturan.

Beberapa Orang atau industri Pariwisata menggunakan Helium untuk Hal yang sia-sia dan sangat tidak penting atau sangat diperlukan contohnya :

1) Menggunakan Helium untuk Pesta Pernikahan, Pesta ulangtahun, Pesta peresmian dan pesta-pesta ,lainnya.

2) Menggunakan Helium Untuk pengisian Balon Udara atau Hot Air Baloon, seperti yang ada di Turki

3) Menggunakan Helium untuk pengisian Balon Udara untuk promosi Product tertentu, seperti  contohnya Balon Mickey yg berukuran besar untuk promosi tempat wisata. atau festival-festival balon udara  lainnya.

Ini semua adalah alasan mengapa kekurangan helium global merupakan masalah yang berat. Tentu saja, tidak adanya balon yang mengapung adalah hal yang menyedihkan dan sia-sia. Namun kekurangan ini mempunyai dampak yang lebih besar pada sejumlah industri, termasuk layanan kesehatan. 

Kesimpulan : Bijaklah dalam penggunaan Helium, saat-saat ini stock Helium sangat kritis, Ada hal yang lebih penting dari sekedar Balon yang hanya mengapung di udara, tetapi  tidak berlebihan jika dikatakan bahwa helium penting bagi banyak pasien saat ini dan masa depan. Dengan kata lain, helium tentu dapat membantu proses penyembuhannya. Dan keberadaan Helium jauh di bawah kerak bumi membuatnya sulit untuk ditambang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun