6 Jika di rasa sudah enak, matikan kompor, tuang ke dalam piring saji dan hidangkan bersama nasi hangat.
Alhamdulillah, menu ikan patin komplit bumbu pedas manis tersaji, dan siap untuk. dinikmmati.
Sesaat saya menyantap hidangan ini dengan lima jari alias (muluk) hmmm...benar-benar lezat.Â
Kriuknya brokoli dan sawi menari di lidah, ditambah gurihnya ikan berbumbu pas membuat hidangan kaya gizi ini kian nikmat.Â
Pembaca, saya bisikin, ternyata ada yang menyukai menu ini. Buktinya, setelah saya ambil secukupnya untuk santap pagi, lauk pun berkurang banyak.Â
Alhamdulillah. Hati riang jika masakan kita disukai orang lain. Rasanya sangat bermanfaat banget.
Nah, tips di atas sangat mudah, kan? Sekian dari saya saya, silakan mencoba ya, pembaca. Terima kasih sudah singgah, salam kuliner.
#TipsMemasakIkanPatin
#MasakPedasManis
#ArtikelFoodie
#KreasiDapurYuliyanti
#Klaten,14November2024
#Tulisanke-619
#MenulisdiKompasiana
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H