Mohon tunggu...
Yuliyanti
Yuliyanti Mohon Tunggu... Wiraswasta - Yuli adja

Yuliyanti adalah seorang Ibu Rumah Tangga memiliki kesibukan mengurus bisnis keluarga, Leader paytren, Leader Treninet. Sebagai penulis pemula telah meloloskan 7 antologi. Penulis bisa ditemui di IG: yuliyanti_leader_paytren Bergabung di Kompasiana 20, Oktober 2020

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Anak Sekolah Tatap Muka, Berikut Peran Penting Orang Tua

14 Januari 2022   17:31 Diperbarui: 15 Januari 2022   22:02 459
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Masker 3 ply dan botol hand sanitizer foto yuliyanti


"Le, jangan lupa membawa masker dobel!"

Semula ia tidak mau membawanya, namun saya memberi penjelasan kepadanya.

 "Seandainya maskermu talinya putus, gimana coba? Bu Guru mengira kamu tidak taat prokes, Le."

Syukurlah, penjekasan tersebut bisa dimengerti. Akhirnya NakNang bersedia membawa masker cadangan.

4. Sediakan Hand Sanitizer

Selain masker, sarana menjaga prokes lainnya yakni supaya anak membawa hand sanitizer dari rumah. 

Namun, ia rewel ketika mengetahui botol pembersih tangan tersebut berwarna pink. Semoga besuk ia mau membawa hand sanitizer spray lainnya. 

5. Bekal Air  Minum 

Selain sarapan, bekal lain yakni minum selalu saya sematkan di kantung tas sekolahnya.

 Bekal sekolah||foto yuliyanti
 Bekal sekolah||foto yuliyanti

Kemarin NakNang meminta bekal nasi karena tidak sempat sarapan. Saya pun membekali nasi berikut lauk mie goreng serta sosis. Langkah ini untuk memininalisir anak supaya tidak jajan di sembarang tempat. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun