Ayo pahami Perbedaan Budaya dan Identitas Budaya.
Pada tahap ini , murid akan berkenalan dengan keragaman kebudayaan Indonesia dengan melihat dan mengamati gambar, membaca kemudian berdiskusi bersama, apa yang mereka peroleh selama megunjungi perpustakaan.Â
Jumlah Jam yang dibutuhkan untuk kegiatan ini adalah 6JP dengan Alat dan Bahan ; Infocus, Laptop, Gambar-gambar menarik, buku bacaan.Â
Asesmen yang dilakukan adalah Diskusi dan berbagi dengan teman satu kelompok, dan teman  sekelas.Â
Kegiatan  PembukaÂ
Guru membuka kelas dengan menanyakan berbagai daerah yang ada di Indonesia. Murid diminta untuk memberikan tanggapan terhadap contoh yang di sajikan dengan memberi pertanyaan " Apa yang kalian lihat ?", Tampilkan alat-alat musik daerah , kemudian tampilkan juga rumah adat, kemudian kaitkan pertanyaan dengan menghubungkan antara Alat musik dan daerah yang tampil di layar imfocus. Â
Kegiatan IntiÂ
Murid menjawab pertanyaan yang beragam, setelah itu guru melanjutkan  kegiatan dengan mengajak murid menggali informai  lanjutan . Tanyakan kepada mereka Apa hal yang ingin mereka ketahui lebih banyak lagi dan apa hal menarik yang ingin mereka ketahui, Dengan jawaban mereka yang antusias, ajaklah murid-murid mengunjungi perpustakaan untuk melakukan riset literatur mengenai keragaman budaya Indonesia. Hasil kerja /riset selama di perpustakaan dapat dituliskan dalam jurnal projek atau lembar kerja yang sudah disiapkan guru.Â
Kegiatan Akhir/PenutupÂ
Murid-murid berbagi temuan yang menarik kepada temn-temannya di kelas , guru menindaklanjuti dengan bertanya kepada murid , Pertaanyaan yang diajukan adalah "Setelah kalian membaca buku dan mengamati gambar di perpustakaan , apakah ada hal menarik yang kalian temukan , dan ingin kalian ketahui lebih detail lagi ?
Lembar Kerja Kegiatan 2 Â