Selain di atas, hal positif lain yang bisa diambil dari pemberdayaan kantin sekolah adalah pemberian makanan bergizi gratis tidak akan mengurangi pendapatan para pedagang di kantin, bahkan membantu meningkatkan pendapatan para pedagang makanan, karena semua siswa wajib makan makanan bergizi yang disediakan oleh kantin sekolah.
Bagaimana pendapat sahabat Kompasiana?
Akhirnya semoga program pemberian makanan bergizi gratis ini bisa berjalan lancar dan ke depan bisa tercipta generasi yang sehat juga berkualitas.
Salam Edukasi..:)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H