Mohon tunggu...
Yuli Anita
Yuli Anita Mohon Tunggu... Guru - Guru

Jangan pernah berhenti untuk belajar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

Pembelajaran Lebih Bermakna dengan Pamer Karya Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

21 Desember 2023   09:42 Diperbarui: 25 Desember 2023   16:50 3125
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tari Topeng Malangan, dokumentasi Faris/Iqbal 

3. Projek bisa menjadi sarana promosi sekolah. 

Di zaman yang serba digital ini berbagai kegiatan projek bisa diupload di berbagai media atau sosmed sehingga bisa menaikkan pamor sekolah.

4. Belajar berbagai karakter baik. 

Melalui projek siswa bisa belajar bekerja sama, memahami bahwa tiap individu itu unik, memahami kekurangan dan kelebihan masing masing dan bisa saling mengisi untuk mencapai tujuan tertentu.

5. Belajar tentang banyak hal, seperti belajar berwirausaha, berdemokrasi, menjadi penyelenggara acara dan banyak lagi. 

Seperti cerita di atas, siswa dalam satu kelas belajar untuk menjadi penyelenggara sebuah acara atau event organizer. Mereka bekerja sama untuk menyelenggarakan sebuah event yang akan disajikan pada banyak orang.

Masih banyak lagi hal baik yang bisa diambil dari kegiatan pameran karya di akhir kegiatan P5. 

Berfoto bersama di akhir acara, dokumentasi Mama Titah
Berfoto bersama di akhir acara, dokumentasi Mama Titah

Hal yang sangat penting, dari kegiatan ini siswa akan mengalami proses belajar yang lebih bermakna.

Ya, belajar akan lebih bermakna jika anak mengalami langsung apa yang dipelajarinya dengan mengaktifkan lebih banyak indera.Karena belajar bisa di mana saja, bukan hanya sekedar mendengarkan penjelasan teori dari guru di dalam kelas. 

Semoga bermanfaat, salam edukasi...:)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun