Mohon tunggu...
Yuli Anita
Yuli Anita Mohon Tunggu... Guru - Guru

Jangan pernah berhenti untuk belajar

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Antara Jemblem, Goplem dan The Smokie

29 Oktober 2023   10:44 Diperbarui: 29 Oktober 2023   10:47 674
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Goplem, sumber gambar: IDN Times 

Ah, ya, tugas saya tiap pagi adalah beli jemblem hangat tersebut. 

Sambil ngopi dan yang lain ngeteh kami menikmati jemblem diiringi suara Rod Steward dan The Smokie yang ciamik.  

Aih, benar-benar pagi yang penuh kehangatan, ada minuman, cemilan dan 

musik. Mantap tenan....

The  Smokie, sumber gambar: fanart.tv
The  Smokie, sumber gambar: fanart.tv

Ada hubungan antara makanan dan kenangan. Menurut  John S. Allen, Ph.D dalam bukunya yang diterbitkan oleh The Harvard University Press, The Omnivorous Mind: Our Evolving Relationship with Food, "Food is an effective trigger of deeper memories of feelings and emotions, internal states of the mind and body."  

Bahwasanya cara kita menikmati makanan bisa mengingatkan kita kembali pada situasi tempat sekitar, perasaan, serta orang-orang yang mengelilingi kita.

Mungkin karena itu setiap makan nastar atau semprit kita selalu ingat lebaran dan suasananya, atau pada beberapa orang, makan Indomie ingat pas di kos- kosan ngobrol bareng teman.

Betapa makanan bisa membawa kita pada ingatan tertentu yang membuat rasanya menjadi lebih nikmat sekaligus syahdu.

Seperti halnya saya, tiap gigitan jemblem selalu mengingatkan saya pada kehangatan dan keakraban keluarga kecil kami saat itu. Ya, ada jemblem atau goplem dan The Smokie.

Sekedar catatan kecil.. selamat berakhir pekan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun