Mohon tunggu...
Yuli Anita
Yuli Anita Mohon Tunggu... Guru - Guru

Jangan pernah berhenti untuk belajar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

Masuk Terlalu Pagi Itu Sangat Melelahkan!

1 Maret 2023   19:58 Diperbarui: 5 Maret 2023   01:00 826
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Stres di tempat kerja, sumber gambar: kantor kita.co.id

Tidak sarapan pagi adalah hal yang sangat tidak dianjurkan. Untuk belajar tentunya siswa perlu energi. Tanpa asupan gizi yang baik bisa-bisa siswa mengantuk dan tidak bisa mengikuti pelajaran dengan baik. 

Tidak sarapan pagi juga ditengarai merupakan penyebab banyaknya kasus anemia di kalangan anak sekolah.

4. Tingkat stres meningkat. 

Selalu tergesa-gesa di pagi hari membuat tingkat stres meningkat. Apalagi jika orang tua juga harus masuk pagi, atau ada beberapa anak usia sekolah di rumah. 

Stres dan rasa tidak nyaman saat berangkat membuat mood kerja atau belajar menurun.

Stres di tempat kerja, sumber gambar: kantor kita.co.id
Stres di tempat kerja, sumber gambar: kantor kita.co.id

5. Stres sekolah meningkat. Mengapa? 

Semakin pagi ditetapkan jam sekolah biasanya angka keterlambatan semakin tinggi dan ini menyebabkan bagian tatib mempunyai banyak tugas ekstra.

Sekolah kami pernah menetapkan jam masuk pukul 06.30. Masuk di jam itu ternyata membuat siswa yang terlambat tiap hari selalu ada, dan jumlahnya tidak juga menurun.

Setelah dilakukan pengkajian terhadap berbagai penyebab keterlambatan siswa, jam masuk sekolah pun diundur pukul 07.00. Nah, akibatnya angka keterlambatan menurun drastis, sehingga bagian tatib bisa lebih fokus mengurusi hal lain selain siswa terlambat.

Ilustrasi siswa terlambat, sumber gambar: expossidik
Ilustrasi siswa terlambat, sumber gambar: expossidik

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun