Mohon tunggu...
Yuhana Kusumaningrum
Yuhana Kusumaningrum Mohon Tunggu... Penulis - Manusia

Tamu di Bumi

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Gaia - 3

20 Mei 2018   20:55 Diperbarui: 1 Juli 2018   20:00 730
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

( Sebelumnya )

"Alpha Centaurian ?"

Armenia mengangguk, "Mereka shape-shifter. Perubah-bentuk. Apa yang kau pikirkan di otakmu dapat terbaca oleh mereka. Dan mereka mampu mengubah bentuk menjadi sesuai dengan gambaran itu."

"Wah ... canggih sekali mereka."

"Canggih itu menurutmu. Bagi mereka itu hal biasa saja, karena memang itulah kemampuan mereka."

"Apa tujuan mereka melakukan hal seperti itu ?"

"Hanya sekedar mencari makan."

"Mencari makan ??"

"Ya. Sebagian dari bangsa Alpha Centauri menggantungkan hidup dari energi negatif yang keluar dari tubuh manusia. Rasa takut, marah, benci, dendam, semuanya makanan enak bagi mereka. Mereka banyak berdatangan dan menetap pada lapisan tipis di sisi luar lapisan utama Bumi sejak manusia memisahkan diri."

"Hmm. Jadi itu alasan utama mereka sering menakut-nakuti manusia.  Untuk mencari makan. Kupikir hanya sekedar iseng saja."

"Tidak ada makhluk yang selama hidupnya dihabiskan hanya untuk iseng saja. Sama seperti manusia yang datang ke laut dan menebar jaring, membuat para ikan takut dan panik, kemudian menangkap tubuh fisik mereka dan memakannya. Bedanya hanyalah para Alpha Centaurian itu tidak memakan fisik manusia. Mereka hanya menebar ketakutan di otak kalian dan memakan energi negatif yang keluar dari tubuh kalian." 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun