Mohon tunggu...
KKN 161 UINSU 2024
KKN 161 UINSU 2024 Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

HALOO! Selamat datang di halaman berita keseharian mahasiswa KKN 161 UINSU 2024 Desa Suka Maju kecamatan Tanjung Pura, Langkat

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Semarak Kemerdekaan: Mahasiswa KKN 161 UINSU Partisipasi dalam Kemeriahan Lomba Sampan Dayung Tradisional

10 September 2024   22:20 Diperbarui: 10 September 2024   22:30 51
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Persipasi sebagai panitia pemantau peserta lomba/dok. pri

Partisi mahasiswa KKN 161 UINSU/dok. pri
Partisi mahasiswa KKN 161 UINSU/dok. pri

Persipasi sebagai panitia pemantau peserta lomba/dok. pri
Persipasi sebagai panitia pemantau peserta lomba/dok. pri

Langkat- Dalam rangka kemeriahan HUT RI ke 79 mahasiswa KKN 161 UINSU berpartisipasi dalam perlombaan sampan dayung tradisional yang berlangsung di sungai rebat desa suka maju, kecamatan Tanjung Pura, Langkat pada Senin 26 Agustus 2024.

Dalam acara ini mahasiswa KKN 161 UINSU turut berpartisipasi yang dimulai dari tanggal 25 sampai 26 Agustus dengan mempersiapkan segala keperluan lomba seperti dekor tempat, pemasangan pamflet sekitar tempat perlombaan, penjagaan parkir, dan ikut serta dalam pemantauan peserta lomba dengan menaiki sampan.

Acara perlombaan sampan ini merupakan acara tahunan yang rutin di gelar saat kemeriahan hari kemerdekaan yang merebutkan piala bergilir. Acara ini dimulai pukul 13:00 yang dibuka oleh panitia dan dilanjut beberapa kata sambutan dari tokoh masyarakat setempat. Perlombaan sampan mulai strat pukul 16:00 dan berlangsung sangat meriah yang dihadiri oleh peserta dari berbagai daerah di kabupaten Langkat.

Masyarakat setempat sangat antusias dengan acara ini, "wah acara disini tuh yang paling ditunggu kalau 17an karna seru dan ramai yang datang banyak juga orang jualan jadi makin ramai" ujar Andi selaku penonton. Kegiatan ini berlangsung hingga pukul 18:00 yang berjalan dengan aman dan kondusif.

Penulis: Yughni Faidah 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun