Betapa ku eja kata yag tak membut luka
Menyusun syair selembut cahaya
kutahu, sastra adalah wujud rasa
Puisi penuh imajinasi,
Syair mengalir dari takdir
Semua sabda semesta adalah doa
Setiap kata, setiap rasa tak pernah sirna
Dari lubuk sukma...
Mungkin,
Kucari lembab kalimat yang tak membuat patah
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!