Dengan demikian, adanya program KKN ini memberikan tambahan ilmu dan keterampilan bagi warga Kedungpane agar mampu membuat alat filtrasi air sehingga mengatasi kekeruhan air di lingkungan.
Penulis: Yuditya Mulia Insani -- Departemen Teknik Kimia, Fakultas Teknik
Dosen Pembimbing: Laura Andri Retno Martini, S.S, MA.
Referensi
Aryanta, I Wayan Redi. 2014. Pengaruh Pencemaran Lingkungan terhadap Kesehatan Masyarakat. Prosiding Seminar Nasional Prodi Biologi F. MIPA UNHI ISBN : 978-602-9138-68-9
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Provinsi Jawa Timur. 2019. Penyaringan Air Sederhana. URL: https://dpmd.jatimprov.go.id/component/content/article/90-berita/507-penyaringan-air-sederhana. Diakses tanggal 9 Februari 2022 pukul 19:36 WIB.
Wicaksono, dkk. 2019. Edukasi Alat Penjernih Air Sederhana Sebagai Upaya Pemenuhan Kebutuhan Air Bersih. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Menerangi Negeri Vol. 2, No. 1, Desember 2019 e-ISSN: 2655-5948
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H