Mohon tunggu...
YUDI M RAMID
YUDI M RAMID Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis

Dari pekerja medis ke Asuransi dan BUMN....

Selanjutnya

Tutup

Nature

Solusi Mengatasi Bahaya Gunung Api

25 Mei 2024   09:15 Diperbarui: 25 Mei 2024   09:48 94
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemandangan erupsi Gunung Ruang dari pesisir pantai Pulau Tagulandang. foto: Ongki Kumambong/BBC News

 Pada tahun 1984, Mauna Loa meletus kembali mengancam Hilo. 

Gubernur Hawaii saat itu, George Ariyoshi, secara terbuka menyatakan bahwa bom tidak akan digunakan lagi intuk mengalihkan aliran lahar.

Gunung Etna di pulau Sisilia Italia  tahun 1991 hampir  delapan ton bahan peledak ditanam untuk mengebor lubang di sepanjang gunung. 

Teorinya adalah membuat parit lava besar secepatnya menyelamatkan kota Etna.

Berkat cara ini, Zafferana Etnea, sebuah kota dengan populasi 9.500 jiwa, selamat dari terjangan lava panas.

Masalah bom menjadi dilema para ahli yang melihat
supervolcano Yellowstone .

Gunung Yellowstone disebut sebut sebagai  “tong mesiu” terbesar di dunia.

Gunung Berapi Super Yellowstone, yang terletak di Taman Nasional Yellowstone di Wyoming, AS, salah satu gunung berapi paling berbahaya didunia. 

 Gunung  ini aktif sepanjang tahun dan  terdapat magma panas di  supervolcano Yellowstone.

Diameternya adalah   sekitar 70 kilometer dengan tebal 10 kilometer di bawah kawah gunung.

 Suhu magma  ini memiliki energi yang cukup besar  membentuk  warna indah di Kawah Super Yellowstone

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun