Piala Jules Rimet pernah
"dicuri" penemunya seekor anjing bernama Pickles.
Tidak lengkap rasanya, membahas Piala Dunia Qatar 2022 apabila tidak mengenal Piala Dunia FIFA
Sebuah Piala yang indah menjadi simbol diberbagai tempat di Qatar.
 Trophy yang terbuat dari emas murni 75 persen,paling terkenal di planet ini.Â
Pembuatnya Silvio Gazzaniga seberat 6,175 kg seorang tukang emas di Italia
Dia  baru saja  meninggal dunia  31 Oktober lalu jauh dari hiruk pikuk Piala Dunia sudah berusia 95 tahun.
 Silvio Gazzaniga membuatnya tahun 1970 sekaligus desain yang baru atas pesanan FIFA pengganti piala  lama Jules Rimet Cup.
Silvio Gazzaniga belajar seni di Milan sejak tahun 1940-an.
Silvio Gazzaniga telah merancang banyak medali dan trofi, termasuk Piala UEFA dan Piala Super Eropa.Â
Pematung itu mendapat " Order of Merit" dari pemerintah  Italia pada tahun 2012, atas kontribusi seni dan budayanya.
Sebelumnya piala dunia disebut Jules Rimet Cup sebagai penghormatan kepada presiden FIFA pertama Jules Rimet.
Inggris tahun 1966 mengadakan pameran di Westminster Abbey. Piala  Jules Rimet dipajang untuk umum.
Apa lacur, Piala itu dicuri tanggal 20 Maret 1966 sedangkan turnamen beberapa bulan lagi dan kepanikan total segera terjadi.
Joe Mears - presiden FA (dan Chelsea) - menerima pesan dari yang menyebut dirinya 'Jackson'.
 mengaku mencuri piala tersebut meminta uang tebusan  £ 15.000
Tak beberapa lama pencuri tertangkap dan diinterogasi.
Dia bernama asli Edward Bletchey mengaku cuma  sebagai perantara untuk seseorang yang dia kenal sebagai 'The Pole'. Meski mengaku Piala  tidak berhasil ditemukan dan masih lenyap.
Suatu hari ceritanya beralih kepada
seekor anjing dimiliki David Corbett.
Anjing yang bernama Pickles berlari menuju pagar dan mulai menggonggong sedikit. Pemiliknya David Corbett memperhatikan sebuah paket yang dibungkus koran.
Dia membuka isinya, melihat seorang wanita emas dengan semacam tanda di atas kepalanya dan kemudian nama-nama negara terukir Brasil, Uruguay dan Jerman.
Dia segera tahu  itu  piala Jules Rimet dan segera pergi ke kantor polisi  .
Ia langsung ditetapkan sebagai tersangka. Corbett, yang masih memakai sandal diinterogasi sampai pukul 2:30 pagi.
Dia bersih akhirnya mendapatkan hadiah £ 3.000 dan membeli rumah untuknya dan anjing keberuntungan.
Anjingnya Pickles menjadi terkenal selama berbulan-bulan bahkan mendapatkan manajernya sendiri, membintangi film-C (The Spy with the Cold Nose) menjadi tamu di banyak acara TV dan menerima makanan anjing gratis serta lebih banyak penghargaan.
Ketika Inggris menang 4-2 melawan Jerman sang pahlawan (anjing) diundang ke jamuan makan.
Bahkan istri pemain pun tidak diperbolehkan di sana. Mereka harus makan satu lantai di bawah, di mana Pickles juga  duduk dan makan Â
David Corbett kemudian berkata bahwa semua wanita mengeluh kepadanya bahwa mereka tidak diizinkan naik ke atas tapi anjingnya diperbolehkan.
Putranya atau anak David Corbet kurang bersahabat dengan Pickle.
Dia diinjak-injak oleh putra Corbett yang berusia enam tahun, Â anjing itu pergi.
 Satu jam kemudian, David Corbett menemukan anjing itu mati diduga tersedak makanan.
Anjing yang terkenal si Pickles, meninggal sedangkan si pencuri Bletchey juga meninggal tahun 1969 setelah menjalani hukuman dua tahun penjara.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H