Mohon tunggu...
YUDI M RAMID
YUDI M RAMID Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis

Dari pekerja medis ke Asuransi dan BUMN....

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Hadiah, Piala Dunia Qatar dan Prediksi Juara

12 November 2022   16:11 Diperbarui: 12 November 2022   21:37 502
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
 Siapa Juara Piala Dunia Qatar Brasil atau Argentina atau mungkin juga Inggris Masih tanda tanya: Foto via Pikiran Rakyat.com

Qatar telah menjadikan Piala Dunia dalam  investasi mereka, yang akan berjalan hingga 2030. 

Pembangunan stadion baru dan proyek infrastruktur terutama dilakukan oleh pekerja  beberapa di antaranya harus menghadapi kondisi hidup dan kerja yang tidak layak di Qatar.

Perbandingan dengan piala dunia sepakbola terakhir Piala dunia dengan Rusia sangat menyolok.

 Di Rusia empat tahun lalu hanya 11,6 miliar dolar secara resmi diinvestasikan. Di Jerman pada tahun 2006  investasi hanya 4,3 miliar dolar.

Piala Dunia yang akan datang adalah sorotan bagi semua bandar  dan penggemar taruhan. 

Hadiah uang untuk tim saja digelontorkan  puluhan juta dolar. Di sisi lain, FIFA juga punya sumber pemasukan yaitu sebagian besar diperoleh melalui pemasaran TV. 

FIFA juga memiliki mitra yang telah mendukung sebagai sponsor selama bertahun-tahun, seperti   Adidas, Coca Cola, Grup Wanda, Hyundai/Kia, Qatar Airlines, dan Visa. Budweiser, McDonalds, Mengniu dan VIVO  sebagai sponsor Piala Dunia.

Awal resmi Piala Dunia adalah pada 20 November dengan pertandingan pembukaan antara Qatar dan Ekuador, yang akan berlangsung segera setelah upacara pembukaan di Stadion al-Bayt mulai pukul 7 malam.

Peserta 32 negara sudah terbagi dalam grup.

Grup A, Qatar , Ekuador ,Senegal dan Belanda.

Grup B , Inggris, Iran
Amerika Serikat dan Wales 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun