ini menjadi salah satu pertemuan tatap muka pertama Putin dengan para pemimpin Barat sejak serangan ke  Ukraina  Februari 2022 lalu.Â
Selain  Putin, Xi jinping dan Presiden Amerika Serikat Joe Biden juga akan bertemu secara langsung  di KTT G20 Bali.
Pertemuan  Xi dan Presiden AS Joe Biden, di Bali  diperkirakan akan meredakan  ketegangan antara
Beijing dan AS Â setelah Ketua DPR Nancy Pelosi mengunjungi Taiwan sumber ketegangan AS -China.Â
Jika ini mulus, Indonesia bisa bangga bisa meredakan ketegangan Putin dan negara Barat plus Zelensky juga China dan AS mengenai masalah Taiwan.Â
Mudah mudah akan menjadi solusi damai bagi negara yang berkonflik agar menjadikan dunia lebih baik.
Semoga...
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H