Mohon tunggu...
YUDI M RAMID
YUDI M RAMID Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis

Dari pekerja medis ke Asuransi dan BUMN....

Selanjutnya

Tutup

Pulih Bersama Pilihan

Melihat Pertemuan Antar Menlu G20 di Bali, Belum Cair

11 Juli 2022   19:46 Diperbarui: 11 Juli 2022   19:56 323
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menlu AS dan Menlu Rusia tidak mau berfoto bersama. Foto: AFP via medcom.id

Pertemuan para Menlu G20 di Bali, menarik untuk dilihat. Memang pertemuan telah selesai tapi pernak pernik atau masalahnya terlihat jelas. 


Pertemuan para menteri luar negeri G20 di Bali tanggal 07 dan 08 Juli 2022 lalu   terlihat sulit cairnya komunikasi para menlu Barat dengan Rusia.


Pertemuan itu bisa jadi tidak ramah bagi Menlu Rusia Sergey Larov. Ia menjadi sorot perhatian  

Tapi perlu digaris  bawahi, Putin telah menghormati Indonesia dan ikut berpartisipasi dengan mengirim Menlunya.

Hotel Nusa Dua Bali jadi saksi, bagaimana Indonesia akan mencoba mengukir Sejarah untuk kesuksesan G20  di bulan Nopember nanti. 

Indonesia telah mencoba mencairkan hubungan rival Barat dengan Rusia dan China paling tidak ditingkat Menlu. 

Menteri Luar Negeri China Wang Yi bertemu dengan Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov di Bali Kamis (7 Juli) 

Mereka  digambarkan mengadakan pertemuan   membahas masalah global  perang Ukraina. Tentu saja Wang Yi mendukung Rusia.

Beijing adalah sahabat yang kuat dan menjunjung tinggi hubungan negaranya dengan Rusia. China sekali lagi nyatakan keprihatinannya atas sikap Barat yang berusaha untuk mengisolasi Rusia. 

Lavrov menjelaskan"tentang pelaksanaan misi utama operasi militer khusus" di Ukraina  

Ia mengulangi retorika Moskow bahwa tujuannya adalah untuk "mendenazifikasi" negara itu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pulih Bersama Selengkapnya
Lihat Pulih Bersama Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun