Mohon tunggu...
YUDI M RAMID
YUDI M RAMID Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis

Dari pekerja medis ke Asuransi dan BUMN....

Selanjutnya

Tutup

Politik

Rencana A Putin Gagal, Beralih Rencana B, Rencana C Mengerikan

22 Maret 2022   14:19 Diperbarui: 22 Maret 2022   14:26 349
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
  Rusia 2 Kali Menggempur Mariupol dengan Rudal Hypersonik dan memaksa rakyatnya menyerah Foto: M.Jpnn.com

Jika anda punya target, tentu kita akan punya rencana untuk mengeksekusi target itu.

Dalam film film barat kita melihat hal itu terjadi.

Putin  punya rencana. Target Putin untuk menguasai Ukraina dalam jangka pendek. Berlangsung beberapa hari atau paling lama seminggu. Itu adalah rencana A

Serangan mendadaknya yang diperkirakan berlangsung cepat ternyata tidak berhasil. Sudah 23 hari, rencana  gagal dieksekusi.

Putin bergerak maju dengan Rencana B. Apa itu rencana B? Putin mulai membuat kehancuran di Ukraina. Ia menggunakan pesawat dan Rudal Hypersonik menghancurkan segala tempat. Sudah 3 hari sampai berita ini dibuat.

Tampak jelas bahwa Putin, menyadari  Rencana A telah gagal.

Rencana B  Rusia mungkin menargetkan warga sipil Ukraina, gedung apartemen, rumah sakit, bisnis dan bahkan tempat penampungan - yang semuanya telah terjadi dalam beberapa hari terakhir.

Mendesak rakyat Ukraina meninggalkan rumah mereka, menciptakan krisis pengungsi besar di dalam Ukraina dan, bahkan lebih yang penting, krisis pengungsi besar-besaran di negara-negara anggota NATO yang bertetangga.

Jika Putin berpikir   dia tidak dapat menduduki dan mempertahankan seluruh Ukraina dengan cara militer, solusi terbaik berikutnya baginya adalah membuat jutaan pengungsi Ukraina .

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun