Program volunteer yang pernah dilakukannya adalah:
Kerja di hostel Malaysia dan Taiwan.
Kerja di hostel cukup santai, Â jadi resepsionis, atau bersih-bersih kamar .
Serunya kerja di hostel adalah kita bisa ketemu traveler lain yang menginap dan bisa berinterasi dengan mereka.
Kerja di kebun di Bali dan China pernah didapatnya.
Di kebun atau di daerah pedesaan jauh lebih tenang walaupun harus sedikit kotor-kotor tapi seru.
Menjadi  Relawan di luar  negeri tidak gratis dan sedikit mengeluarkan biaya. Namun bisa jadi  perjalanan studi ke luar negeri menjadi pengalaman seumur hidup.
Sukarelawan berkualitas tinggi dan berbiaya rendah ada  seperti  Plan My Gap Year  dan program top-rated Volunteer Forever,  Maximo Nivel .
Hampir semua organisasi sukarelawan internasional mengenakan biaya program.
Beberapa program mungkin juga menyediakan asuransi perjalanan gratis, penjemputan di bandara, kamar & makan, dan bahkan perjalanan akhir pekan sebagai bagian dari biaya mereka.