Mohon tunggu...
Yudi Rahardjo
Yudi Rahardjo Mohon Tunggu... Sales - Engineer, Marketer and Story Teller

Movie Enthusiast KOMIK 2020 | Menulis seputar Worklife, Movie and Hobby

Selanjutnya

Tutup

Film Artikel Utama

"Black Widow", Penundaan yang Berujung Perpisahan Buruk untuk Scarlett Johansson

12 Agustus 2021   08:47 Diperbarui: 13 Agustus 2021   18:21 7503
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Black Widow yang rilis di Disney+ | Source : kincir.com

Disney vs Scarlett Johansson | Source : screenrant.com
Disney vs Scarlett Johansson | Source : screenrant.com

Scarlett Johansson memang sudah mendapatkan kompensasi atas hal ini, nilainya juga terbilang fantastis yaitu 20 juta USD, namun keputusan Disney tersebut dinilai tidak menghargai profesi Scarlett Johansson sebagai seorang aktris.

Tak lama setelah Scarlett Johansson, kini Emma Stone juga dikabarkan akan menuntut Disney karena hal yang sama yang terjadi pada film "Cruella".

Penutup.

Tidak seperti film lainnya di MCU yang menjadikan film solo sebagai debut untuk rangkaian film untuk karakter yang ada di MCU, maka film solo Black Widow adalah film perpisahan untuk karakter Black Widow dan sayangnya film ini malah berakhir dengan perseteruan antara Disney dan Scarlett Johansson.

Memang karakter Black Widow memang sudah meninggal dalam MCU, namun pasti banyak yang penonton yang mengharapkan kehadiran superwoman ini entah dalam momen flashback atau dari varian yang sudah diperkenalkan dalam Multiverse yang ada di MCU, namun mengingat perseteruan yang terjadi antara Scarlett Johansson dan Disney, akan sulit untuk menghadirkan Scarlet Johansson di MCU.

Referensi : 

1,2

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun