Mohon tunggu...
Yudi Rahardjo
Yudi Rahardjo Mohon Tunggu... Sales - Engineer, Marketer and Story Teller

Movie Enthusiast KOMIK 2020 | Menulis seputar Worklife, Movie and Hobby

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Artikel Utama

Generasi Mendatang Tak Akan Tahu Serunya Membaca Album Donal Bebek

23 Juni 2020   10:01 Diperbarui: 24 Juni 2020   13:35 2344
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Donal Bebek (Sumber: intisari.grid.id/AminoApps

Kisah yang Tak Lekang oleh Waktu

Banyak kisah menarik dalam majalah anak-anak ini, kisah yang bukan hanya menghibur tapi juga memberikan pesan pesan moral yang tak lekang oleh waktu.

Bicara mengenai pesan moralnya memang masih akan terus bisa diambil, tapi media penyampaian cerita tersebut sudah akan hilang dan dianggap ketinggalan zaman.

cerita dalam album donal bebek | source : cartonresearch.com 
cerita dalam album donal bebek | source : cartonresearch.com 

Melihat perkembangan gadget yang semakin pesat, banyak anak-anak tidak suka lagi membaca buku melainkan lebih suka bermain gadget. Apakah mereka di masa depan masih tetap mau membuka lembar demi lembar majalah seperti yang kita lakukan di masa lalu?

Meskipun Donald Bebek sudah tidak terbit, tapi bukan berarti generasi mendatang tidak akan mengenali siapa Donal Bebek ini, Disney si pemilik dari karakter bebek jenaka ini, masih terus menghadirkan karakter yang memiliki nama asli Donald Duck ini, dalam tayangan animasi terbaru Disney.

Tayangan animasi Donal Bebek dan kawan-kawannya ini bukan hanya tayang melalui layanan televisi berbayar saja, tapi juga hadir melalui kanal Youtube milik Disney. Kisahnya tentu menghadirkan versi terbaru dari Donal dan kawan-kawan.  


Penutup

Media cetak di masa mendatang kemungkinan akan menjadi bagian dari peradaban lama, di mana untuk membaca kita harus mebuka helai demi helai halaman, yang jadi sangat ribet dibandingkan membaca e-book yang ada di smartphone.

Beruntungnya saya dan Anda sekalian yang pernah merasakan betapa serunya menikmati media cetak ini, sehingga bisa jadi cerita seru untuk disampaikan kepada generasi mendatang,

Salam hangat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun