Mohon tunggu...
Yudhistira Mahasena
Yudhistira Mahasena Mohon Tunggu... Freelancer - Desainer Grafis

Ini akun kedua saya. Calon pegiat industri kreatif yang candu terhadap K-pop (kebanyakan girl group) dan Tekken.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Kenali Indonesiamu! Episode 11: Banten, di Mana Sejarah dan Modernitas Berbaur

29 Agustus 2024   23:29 Diperbarui: 29 Agustus 2024   23:32 657
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pantai Carita, salah satu pantai terindah di Indonesia. Letaknya di Kabupaten Pandeglang. (sumber: TripAdvisor)

Ustadz Adi Hidayat berasal dari Kabupaten Pandeglang. (sumber: SumateraLine)
Ustadz Adi Hidayat berasal dari Kabupaten Pandeglang. (sumber: SumateraLine)

3. Kabupaten Serang (Ciruas):
- Kecamatan Anyar
- Kecamatan Bandung
- Kecamatan Baros
- Kecamatan Binuang
- Kecamatan Bojonegara
- Kecamatan Carenang
- Kecamatan Cikande
- Kecamatan Cikeusal
- Kecamatan Cinangka
- Kecamatan Ciomas
- Kecamatan Ciruas
- Kecamatan Gunung Sari
- Kecamatan Jawilan
- Kecamatan Kibin
- Kecamatan Kopo
- Kecamatan Kragilan
- Kecamatan Kramatwatu
- Kecamatan Lebak Wangi
- Kecamatan Mancak
- Kecamatan Pabuaran
- Kecamatan Padarincang
- Kecamatan Pamarayan
- Kecamatan Petir
- Kecamatan Pontang
- Kecamatan Pulo Ampel
- Kecamatan Tanara
- Kecamatan Tirtayasa
- Kecamatan Tunjung Teja
- Kecamatan Waringinkurung

Kabupaten Serang merupakan rumah bagi salah satu pantai yang sangat terkenal sebagai daerah pariwisata di Indonesia, yaitu Pantai Anyer. Anyer, atau secara baku Anyar, merupakan titik awal dari Jalan Raya Pos yaitu Jalan Raya Anyer-Panarukan, yang dibangun pada masa Hindia Belanda abad ke-19, yang berlangsung sepanjang 1.000 km di ujung timur Pulau Jawa.

Seperti Pantai Carita di Pandeglang, Pantai Anyer menghadap barat, sehingga kita dapat menyaksikan secara langsung mentari terbenam dengan pemandangan Gunung Krakatau yang berada di Selat Sunda.

Pantai Anyer, salah satu pantai penarik wisatawan di Kecamatan Anyar, Kabupaten Serang. (sumber: TripAdvisor)
Pantai Anyer, salah satu pantai penarik wisatawan di Kecamatan Anyar, Kabupaten Serang. (sumber: TripAdvisor)

4. Kabupaten Tangerang (Tigaraksa):
- Kecamatan Balaraja
- Kecamatan Cikupa
- Kecamatan Cisauk
- Kecamatan Cisoka
- Kecamatan Curug
- Kecamatan Gunung Kaler
- Kecamatan Jambe
- Kecamatan Jayanti
- Kecamatan Kelapa Dua
- Kecamatan Kemiri
- Kecamatan Kresek
- Kecamatan Kronjo
- Kecamatan Kosambi
- Kecamatan Legok
- Kecamatan Mauk
- Kecamatan Mekarbaru
- Kecamatan Pagedangan
- Kecamatan Pakuhaji
- Kecamatan Panongan
- Kecamatan Pasar Kemis
- Kecamatan Rajeg
- Kecamatan Sepatan
- Kecamatan Sepatan Timur
- Kecamatan Sindang Jaya
- Kecamatan Solear
- Kecamatan Sukadiri
- Kecamatan Sukamulya
- Kecamatan Teluknaga
- Kecamatan Tigaraksa

Tigaraksa, ibukota Kabupaten Tangerang. (sumber: TripAdvisor)
Tigaraksa, ibukota Kabupaten Tangerang. (sumber: TripAdvisor)

5. Kota Cilegon:
- Kecamatan Cibeber
- Kecamatan Cilegon
- Kecamatan Citangkil
- Kecamatan Ciwandan
- Kecamatan Gerogol
- Kecamatan Jombang
- Kecamatan Pulomerak
- Kecamatan Purwakarta

Cilegon dikenal sebagai "Kota Baja", dikarenakan adanya industri baja milik pemerintah Indonesia, yaitu Krakatau Steel. Perusahaan ini berdiri sejak 31 Agustus 1970. Produk yang mereka hasilkan berupa baja lembaran panas, baja lembaran dingin, dan batang kawat baja. Jasa yang disediakan di Krakatau Steel berupa rekayasa dan kontruksi, pemeliharaan mesin, konsultasi teknis, dan penyediaan infrastruktur-suprastruktur. Pada November 2021, Krakatau Steel mencetak pendapatan sebesar Rp30 triliun.

Pabrik pusat Krakatau Steel di Kota Cilegon. (sumber: TripAdvisor)
Pabrik pusat Krakatau Steel di Kota Cilegon. (sumber: TripAdvisor)

Satu lagi daya tarik Kota Cilegon adalah Pelabuhan Merak. Pelabuhan yang terletak di Kecamatan Pulomerak ini menghubungkan Pulau Jawa dengan Pulau Sumatera yang dipisahkan oleh Selat Sunda. Setiap harinya, ratusan kapal feri melayani arus penumpang dan kendaraan dari dan ke Pulau Sumatera melalui Pelabuhan Bakauheni di Lampung. Jadi jika kita punya teman orang Sumatera yang tinggal di Jakarta, dan dia pulang kampung ke Sumatera setiap Idulfitri, dia bisa naik kapal dari Pelabuhan Merak.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun