Mohon tunggu...
Yudhi Hertanto
Yudhi Hertanto Mohon Tunggu... Penulis - Simple, Cool and Calm just an Ordinary Man

Peminat Komunikasi, Politik dan Manajemen

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Polarisasi, Hasil Kegagalan Komunikasi

23 Maret 2018   13:38 Diperbarui: 23 Maret 2018   13:56 354
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
(sumber gambar: publicspeaking.co.id)

(2) Berpikir setara, dengan demikian tidak terdapat kehendak untuk memaksakan suatu posisi tertentu, dibanding diskusi bagi terciptanya solusi.

(3) Memastikan akurasi, dengan demikian fakta dan pesan dalam komunikasi tidak ditambahkan atau bahkan dikurangi sesuai kepentingan.

(4) Upayakan mendapat kejelasan, dengan demikian proses komunikasi yang bersifat tunda harus dikonfirmasi terlebih dahulu untuk memastikan fakta yang sebenarnya.

Mudah? Tentu saja tidak semudah itu. Dibutuhkan kedewasaan dalam berkomunikasi, karena itu pula ada kata-kata bijak didalam masyarakat, "Bahasa Anda, cermin kualitas Anda".

Dengan demikian, ketika dalam berkomunikasi kita berharap akan terbentuknya kesepahaman, maka kendurkan urat saraf ketegangan agar resolusi dapat dimunculkan, dibandingkan mengedepankan konflik, sebagai akibat polarisasi pandangan yang tidak dapat didamaikan.

Kegagalan kesepahaman komunikasi, adalah awal dari runutan banyak cerita dalam lintasan sejarah, yang berakhir tragis secara kolosal. Begitupun dengan cerita tentang kehidupan kita bernegara saat ini, yang banyak diisi dengan komunikasi negatif. Stop, sudahilah!.  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun