Mohon tunggu...
Yudha Dwi Heryanti
Yudha Dwi Heryanti Mohon Tunggu... Freelancer - Simple Person

Saya bukan penulis. Saya hanya menulis kata-kata lalu dibaca.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

PKM Ciracas: (Bukan) Sekadar Estetika

1 September 2019   23:05 Diperbarui: 1 September 2019   23:06 167
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Survei Lokasi Kolam Budidaya. Foto: Dok.Pribadi

Lingkungannya cukup terlihat sangat padat karena kurangnya lahan untuk jalan diakibatkan oleh rumah-rumah warga yang terpaksa harus berdekatan antara satu rumah dengan rumah yang lainnya. Ya namanya juga wilayah di sudut Ibukota. Sarana dan prasarana yang mendukung juga telah disiapkan namun masih banyak yang belum terorganisasi dengan baik.

Lalu hari pertama melaksanakan PKM ini pada tanggal 10 Agustus 2019, kami disambut oleh masyarakatnya yang begitu hangat dan penuh suka cita. Dimana saat survei lahan bisnis budidaya ikan  kami yang didampingi oleh bapak Aris selaku ketua RW 10 terlebih dahulu bersilaturahmi kepada Bapak Kunardi yaitu mantan ketua RW daerah setempat sekaligus pemilik lahan untuk budidaya lele yang akan kita berdayakan guna menghormati dan untuk kebaikan bersama.

Pembukaan PKM yang disambut oleh Ketua Rw dan anggota masyarakat RW 10. Foto: Dok.Pribadi
Pembukaan PKM yang disambut oleh Ketua Rw dan anggota masyarakat RW 10. Foto: Dok.Pribadi

Setidaknya, kurang lebih tiga minggu kami mengabdi, ada banyak kegiatan yang dilakukan disana, diantaranya adalah:

1. Pembudidayaan Ikan lele. 

Survei Lokasi Kolam Budidaya. Foto: Dok.Pribadi
Survei Lokasi Kolam Budidaya. Foto: Dok.Pribadi

Pematangan Media Kolam. Foto: Dok.Pribadi
Pematangan Media Kolam. Foto: Dok.Pribadi

Penebaran benih lele. Foto: Dok.Pribadi
Penebaran benih lele. Foto: Dok.Pribadi

Salah satu ilmu kuliah yang diterapkan kepada masyarakat adalah Kewirausahaan. Pertama-tama kami berdiskusi dengan Bapak Azmi yaitu ketua Paguyuban Peternak Ikan di daerah Ciracas yang telah sah terdaftar di Menteri Perikanan. Lalu kami melakukan penyuluhan ke masyarakat Rw 10, bagaimana cara membudidayakan ikan lele yang berkelanjutan, mengolah ikan lele mejadi makanan yang bernilai tinggi, cara pemasaran nya, dan yang terakhir melakukan penebaran bibit lele.

2. Mural bertema harmonis & berkembang

dokpri
dokpri
Mengenai lingkungan dan ekonominya, banyak terlihat potensi yang sudah mulai tergerak oleh masyarakat di wilayah ini, salah satunya sudah ada pelaksanaan mural art di setiap gang-gang sempit juga beberapa aksesoris cantik yang terpajang di lingkungan ini, hanya tinggal dimaksimalkan dengan lebih baik lagi. Kurang lebih 2 malam kami mengerjakan mural yang dibantu oleh warga dan karang taruna Rw 10. Suasana malam hari yang sunyi dan gelap tak menyurutkan tekad dan semangat kami untuk mendekorasi sepanjang jalan agar menjadi terlihat indah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun