Tuhanku
Aku merindu
Pada seorang pemuja buku
Kata-katanya semanis madu
Tatapan matanya membuatku beku
Dan akan berakhir candu
Tingkah lakunya mencairkanku
Ia lah tempatku mengadu
Sepertinya bukanlah orang yang kaku
Suaranyapun merdu
Ia sudi membuka pintu, pintu hatiku
Menjadi pengobat sendu
Aku merasa menjadi ratu di hari itu
Dilayani dengan segenap rasa haru
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!