Mohon tunggu...
YOSEF R FIRDAUS
YOSEF R FIRDAUS Mohon Tunggu... Mahasiswa - jadikan menulis sebagai hobi

Mahasiswa Pascasarjana Ilmu Hukum Universitas Lampung Lifelong Learner

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi: Hamba

13 Juli 2024   08:36 Diperbarui: 13 Juli 2024   08:55 143
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tuhan, maafkan aku telah menjadi orang lemah

Aku tersungkur untuk sekian kalinya.

Aku gagal untuk yang ke seribu kalinya.

Tuhan, aku tidak ingin menyerah.

Aku yakin setiap do'a yang kupanjatkan Engkau mendengarnya.

Aku yakin disetiap langkah Engkau ada menemaniku.

Tuhan, maafkan aku yang tidak pernah bersyukur atas nikmatmu.

Aku menangis saat merasa gagal,

Aku kecewa saat merasa dikhianati,

Padahal kekecewaanku karena salahku sendiri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun