Mohon tunggu...
Yosef MLHello
Yosef MLHello Mohon Tunggu... Pemuka Agama - Bapak Keluarga yang setia. Tinggal di Atambua, perbatasan RI-RDTL

Menulis adalah upaya untuk meninggalkan jejak. Tanpa menulis kita kehilangan jejak

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Ada Apa di Timor 139 Tahun Silam?

31 Juli 2022   22:05 Diperbarui: 31 Juli 2022   22:11 806
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Prosesi Nai Feto Lalean (sumber: whatapp grup paroki Atapupu/dokpri)
Prosesi Nai Feto Lalean (sumber: whatapp grup paroki Atapupu/dokpri)

Dari sinilah tonggak sejarah Gereja Timor dibuka. 

Hari ini tanggal 1 Agustus 2022, Paroki Atapupu merayakan HUT-nya yang ke-139. Untuk mengisi hari bersejarah ini, berbagai kegiatan dilakukan, di antaranya Lomba Baca dan Kuis Kitab Suci anak-anak SD dan SMP se- Paroki Atapupu dan napak tilas kedatangan para misionaris ke Atapupu melalui prosesi laut Semana Santa Nai Feto Lalean dan berbagai atraksi budaya lainnya seperti lomba gerak jalan dan lomba memasak. 

Di bawah pimpinan Pastor Yoris Samuel Giri, Pr, umat Paroki Atapupu bertekad untuk mewujudkan visi dan misi Keuskupan Atambua menjadi Umat Allah yang unggul, cerdas dan sejahtera dalam terang iman dan persahabatan Kristiani. Selamat berbahagia umat Atapupu bersama Pastor Paroki yang gaul. ***

Atambua, 01.08.2022

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun