Mohon tunggu...
Yon Bayu
Yon Bayu Mohon Tunggu... Penulis - memaknai peristiwa dari sudut pandang berbeda | menolak kampanye kebencian atas nama agama

memaknai peristiwa dari sudut pandang berbeda | menolak kampanye kebencian atas nama agama

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Jejak Dendam Kesumat Kivlan Zen kepada Wiranto

12 Agustus 2019   19:19 Diperbarui: 12 Agustus 2019   19:37 2009
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam buku Konflik dan Integrasi TNI AD, Kivlan menuturkan, di tahun 1985 Wiranto menggagalkan promosi dirinya menjadi komandan batalyon sehingga batal menyandang pangkal kolonel. Meski demikian, Kivlan bersama Prabowo Subianto tetap ikut mengusulkan Wiranto menjadi ajudan Presiden Soeharto.  

Tetapi dalam perjalanannya kemudian, Kivlan menuding Wiranto tidak tahu terima kasih itu. Di akhir tahun 1998, tepatnya setelah Presiden Soeharto lengser, Kivlan dicopot dari jabatan Kas Kostrad dan dimutasi ke Mabes TNI.

"Saya mengamankan Jakarta tapi dicopot dan dianggap kudeta," ujar Kivlan.

Kini ketika Kivlan tersandung masalah hukum di wilayah sipil baik ketika dikaitkan dengan isu makar maupun perencanaan pembunuhan, Wiranto pun enggan membantu.  

Sampai di manakah akhir perseteruan dua mantan jenderal ini? Sulit diduga karena sudah terpapar berbagai kepentingan, termasuk politik.
Salam @yb

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun