Mohon tunggu...
Yohanes Ishak
Yohanes Ishak Mohon Tunggu... Jurnalis - Penulis Olahraga, Hiburan, dan lain-lain

1 Korintus 10:13 || Jika ingin bekerjasama atau menulis ulang konten yang saya buat, silahkan hubungi email: Yohanes.Ishak92@gmail.com ||

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Hasil Drawing Liga Champions: Kembalinya Sang Mantan dan Terciptanya Grup Neraka

26 Agustus 2022   00:54 Diperbarui: 26 Agustus 2022   00:58 331
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hasil drawing Liga Champions 2022-23 memberikan kejutan (Foto: ParamountPlus).

Pasalnya, penyerang asal Norwegia itu hanya tiga tahun saja membela Dortmund. Namun tetap saja, Haaland turut membantu klub berjuluk Die Borussen itu untuk bisa bersaing di pentas Bundesliga Jerman maupun Liga Champions.

Masih aroma kembalinya sang mantan, nama lain adalah salah satu striker andalan AC Milan, Olivier Giroud yang bakal dipertemukan dengan Chelsea.

Hampir empat tahun berseragam Chelsea, Giroud setidaknya mampu memberikan kenangan manis bagi The Blues.

Bersama tim London Barat, Giroud turut mempersembahkan gelar juara Piala FA, Liga Europa, dan Liga Champions, sebelum akhirnya pindah ke AC Milan di musim 2021-22 kemarin.

Selain Giroud, penggawa Milan lainnya, yakni Fiyako Tomori juga mantan penggawa Chelsea. Dibandingkan dengan Giroud, mungkin yang memiliki memori lebih mendalam adalah Tomori.

Wajar, bek tengah asli Inggris ini merupakan lulusan Cobham yang notabene akademi Chelsea, di mana ia berada di tim Chelsea junior sejak tahun 2005 silam.

Ia pindah ke AC Milan pada Januari 2021 lalu dengan status pinjaman, lalu dipermanenkan pada bulan Juni di tahun yang sama.

Nama terakhir yang menjadi sorotan adalah penyerang sayap baru Juventus, Angel Di Maria yang dipertemukan dengan dua mantan klubnya.

Di Maria bakal bertemu dengan PSG, klub yang baru ia tinggalkan di musim panas ini. Bersama PSG, Di Maria meghabiskan hampir tujuh tahun dan turut menyumbangkan banyak gelar domestik di Prancis.

Selain PSG, pemain berdarah Argentina ini juga bakal dipertemukan dengan klub pertamanya di Eropa, Benfica.

Berikut adalah hasil Drawing Liga Champions 2022-23 yang pertandingannya digelar pada tanggal 6 September 2022 mendatang,

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun