Mohon tunggu...
Yoga Prasetya
Yoga Prasetya Mohon Tunggu... Penulis - Penjelajah

Menulis buku: Kepada Toean Dekker (2018), Antologi Kalimats Koma (2019), Retrospeksi Sumir (2020), Semesta Sang Guru (2021), Romansa Kusuma (2022), Astronomi Hati (2023), Kipas Angin (2024)

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Bhramari Pranayama, Teknik Beryoga yang Mudah untuk Pemula

20 Oktober 2020   07:42 Diperbarui: 20 Oktober 2020   07:54 603
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Keempat, buatlah suara dengung seperti lebah. Pembaca dapat membuat suara dengan nada rendah atau tinggi. Namun, disarankan menggunakan nada tinggi untuk hasil yang lebih optimal. 

Kelima, lakukan teknik ini sebanyak 6-7 kali dengan tetap menutup mata. Apakah setelah melakukan teknik ini hidup kita bisa langsung terbebas dari frustrasi, kecemasan, dan amarah? Tentu saja butuh proses. 

Selain itu, menurut saya banyak faktor yang bisa memengaruhi sukses atau tidaknya teknik ini. Pertama, sesuai urutan dan konsisten. Kedua, mengutamakan kualitas dan niat yang sungguh-sungguh. Ketiga, bergantung besar kecilnya masalah kita. Semakin besar masalah yang membuat kita frustrasi maka dibutuhkan teknik beryoga yang lebih kompleks.

Semoga artikel ini bermanfaat bagi para pembaca. Untuk info lebih lanjut, silakan menghubungi orang yang benar-benar ahli yoga. Saya hanya Guru Yoga, maksudnya guru yang namanya Yoga bukan ahli yoga. Hehehe.

Salam sehat dan takzim untuk para pembaca.

Penulis: Yoga Prasetya, M.Pd.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun