Mohon tunggu...
YM Chanel
YM Chanel Mohon Tunggu... Guru - Guru Kampung

YM Chanel berbagi gagasan dan ilmu kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Doa di Ujung Ramadhan

25 April 2023   15:37 Diperbarui: 25 April 2023   15:39 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Terakhir memang selalu menyisakan kesedihan yang syahduh

Lantaran kemerihan rahmadan akan berakhir menuju kemenangan yang fitri

Sebulan penuh bukan waktu yang singkat menahan haus dan lapar

Namun pada titik inilah kita  diuji sejauhmana ketaatan kita kepada perintah Allah

Kemenangan bukan semata tentang hasil akhir yang sempurna

Tetapi terutama soal proses dan perjuangan menuju akhir dengan baik

Kesetiaan untuk terus menekuni doa dan amal adalah yang utama  

Hingga meraihnya menjadi sebuah kemenangan di hari yang fitri

Diakhir Ramadhan ini ingin kudaraskan doa diakhir sujudku dilantai rumah-Mu  

Semoga perjuangan selama sebulan penuh ini mendapat tempat di hati-Mu

Dipenghujung bulan suci ini ingin kulantunkan syukurku diatas sajadahku

Semoga aku bisa meraih hati yang fitri dan mendapatimu lagi di ramadhan berikutnya    

YM : 16:31

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun