Tabungan Batara
Jenis tabungan yang satu ini adalah jenis tabungan yang banyak diminati. Dengan menawarkan kemudahan dalam masalah keuangan serta memberikan suku bunga yang cukup besar yaitu sebesar 2,75 persen.
Bagaimana cara anda untuk menggunakan tabungan batara?
Isi terlebih dahulu formulir aplikasi pembukuan rekening tabungan
Siapkan bukti identitas diri seperti KTP,SIM, atupun PASPOR
Melakukan penyetoran awal sebesar Rp200.000
Menyetorkan biaya administrasi sebesar Rp12.000 setiap bulannya
Tabunganku BTN
Jenis tabungan yang satu ini adalah salah satu bentukan dari pemerintah untuk anda yang ingin menabung. Anda akan mendapat buku tabungan dan ATM saat anda sudah menjadi nasabah. Tidak hanya itu aja, Anda akan mendapat fitur m-banking dan Internet banking, hanya dengan melakukan pendaftaran melalui mesin ATM BTN. Tabungan ini tidak di kenakan biaya administrasi. Tetapi apabila buku tabungan Anda hilang tidak akan ada penggantian untuk buku tabungan yang baru. Tak perlu ragu dengan suku bunga yang diberikan, tabungan ini memberi 0,25 persen apabila saldo sebesar Rp500.000 hingga Rp1.000.000 dan 1 persen untuk saldo diatas Rp1.000.000. Penarikan hanya bisa dilakukan di kantor cabang dengan penarikan sebesar Rp100.000.
Berikut persyaratan serta keuntungan TabunganKu Bank BTN:
Menyetorkan awal minimum sebesar Rp20.000