Lirik himne UAJY ini benar-benar terwujud! Sebagai sebuah institusi pendidikan, Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) terus memperbaiki diri dalam segi aktivitas akademis. Perjuangan ini untuk membanggakan diri dan tetap eksis di tengah persaingan universitas di seluruh Indonesia. Apa saja sih yang membuat UAJY menjadi universitas yang membanggakan?
1. UAJY Akreditasi A
2. Aneka Ragam Beasiswa
3. Student Exchange
Betapa menyenangkan bila memiliki kesempatan study aboard, bisa memperoleh perspektif baru, pengalaman baru, dan budaya baru. UAJY memfasilitasi mahasiswa yang ingin belajar di luar negeri. UAJY memiliki dua jenis pertukaran mahasiswa yaitu degree dan nondegree. Program degree terdiri dari 3+1 (tiga tahun di UAJY, setahun di universitas lain), 2+2 dan lain-lain. Sedangkan untuk program nondegree, terdiri dari summer, internship dan credit transfer. UAJY juga tergabung dalam International Association for the Exchange of Student for Technical Experience (IAESTE). IAESTE bersifat independent, nonprofit, non political student exchange. Informasi dapat diperoleh melalui KAA.
4. Masuk dalam 10 Besar PTS Terbaik Se-Indonesia
Ya, walau belum mencapai goals menjadi universitas terbaik dari yang terbaik, tetap saja benar-benar aku bangga bersamamu Atma Jaya Yogyakarta~
Penulis: Bertha S Rahajeng
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H