Mohon tunggu...
Ya Yat
Ya Yat Mohon Tunggu... Penulis - Blogger

Penyuka MotoGP, fans berat Valentino Rossi, sedang belajar menulis tentang banyak hal, Kompasianer of The Year 2016, bisa colek saya di twitter @daffana, IG @da_ffana, steller @daffana, FB Ya Yat, fanpage di @daffanafanpage atau email yatya46@gmail.com, blog saya yang lain di www.daffana.com

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Tanam Pohon di Candi Gedong Songo, Selamatkan Candi Selamatkan Bumi

16 Maret 2020   12:46 Diperbarui: 16 Maret 2020   21:17 181
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
pinus untuk menghijaukan (dok.yayat)

Yudi, mahasiswa dari perguruan tinggi di Semarang bilang, kegiatan tanam pohon ini membuat ia bersemangat ingin mengajak teman-teman di lingkungan rumahnya untuk menanam pohon di lingkungan rumah. Selain membuat lingkungan rumah jadi indah, banyaknya pepohonan bisa menyerap air hujan dan menyelamatkan kekeringan di musim kemarau.

Acara bukan hanya tanam pohon, ada talkshow tentang kesadaran lingkungan juga. Mulai dari cara memilah sampah dan mengolahnya menjadi barang bermanfaat bernilai jual. Banyak ilmunya nih para anak muda yang hadir. Ilmu ini bisa jadi bekal mereka di kehidupan sehari-hari.

bantu nyiram ah (dok.yayat)
bantu nyiram ah (dok.yayat)
Sehari sebelumnya, Siap Darling mengajak 50 orang Darling Squad yang beruntung, untuk mengikuti green camp di kompleks percandiang Gedong Songo. Di green camp ini mereka diberi ilmu tentang kepedulian lingkungan secara mendalam. Mereka juga beradu ide dan gagasan kreatif perihal upaya penyelamatan lingkungan. Siap Darling menampung dan mendukung ide-ide kreatif para milenial ini.

Program Siap Darling masih berlanjut hingga tahun 2025 dan akan menyasar ratusan candi di Indonesia, meliputi candi-candi di Sumatera, Jawa dan Kalimantan. Moga makin banyak anak muda yang sadar lingkungan dan candi-candi akan makin menghijau karenanya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun