Konvensi Pengungsi PBB ini adalah kesepakatan bersama yang mengatur soal penerimaan pengungsi dan pencari suaka. Sebagian besar kawasan negara Eropa sudah menandatangani konvensi pengungsi PBB ini, artinya sebetulnya tak boleh untuk menutup pintu atau bahkan mendeportasi para imigran pengungsi perang Suriah ini. Akhirnya pun banyak nagara-negara Eropa yang membuka lebar pintunya bagi ribuan arus imigran. (CAL)
img via egyptianstreets
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H