(coba tebak siapa saja yang selamat ???)
2 Tokoh yang tidak kalah keren lainnya adalah Chloe (Mathilda Olivier) si wanita tangguh + cantik dan Captain Wafner (Pilou Asbaek) sebagai salah satu kapten Nazi yang ternyata adalah Euron Greyjoy dalam serial Game Of Throne, mari kita lihat apakah cheat "Infinite Lives" miliknya masih berlaku di film ini XD ???
Film ini memiliki cukup banyak adegan sadis yang sayangnya beberapa harus di sensor dengan cara di-cut sehingga cukup membuat saya kecewa. Untungnya desain Zombie dan berbagai hal horor lainnya dalam gereja bisa mengobati kekecewaan saya.
Terakhir, adegan pembuka dalam film ini tampil sangat baik dan siap membawa penonton untuk merasakan betapa menakutkannya "perang" (jadi ingat film Dunkirk nih :D ).
Conclusion
Overlord pada akhirnya menjadi film perang yang diselipi unsur Zombie, untungnya dieksekusi dengan sangat baik sehingga mampu menjadi pilihan film untuk minggu ini (jika dibandingkan dengan 2 film lokal yang berbau politik XD), sayang sekali masih dihantui "sensor" dan karakter yang terlalu standar.
My Score
75, 80% Perang, 15% Nazi, 5% Zombie
Temukan review lainnya di SINI
===============================================