Mohon tunggu...
Okky Dinova
Okky Dinova Mohon Tunggu... Full Time Blogger - just your normal "weird" guy

Resensi Film / Serial TV / Video Game dan berbagai tulisan "iseng" lainnya XD http://okkydinova.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

[Resensi Film] Disney Pixar "Coco", Selamat Datang di Kota Kematian

25 November 2017   22:55 Diperbarui: 26 November 2017   05:16 22890
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

 Prolog

  Pixar Animation Studio adalah pemain besar dalam hal film animasi, karya-karya dari studio ini selalu meraih respon positif dari berbagai kalangan karena selalu memakai tema "unik" dalam setiap karyanya dan dijamin bisa membuat "baper" (dalam artian positif). Kelemahan Studio ini cuma satu "Jarang Mengeluarkan Sequel.

  Tapi beberapa tahun ini terlihat adanya penurunan kualitas dari studio ini, setelah InsideOut (2015) yang unik, 2 tahun berikutnya Pixar mengeluarkan The Good Dinosaur yang di mata saya kurang bisa memanfaatkan tema, Finding Dory yang terlihat "memaksa" , dan Cars 3 yang tidak membuat saya tertarik karena sudah kapok dengan Cars 2. memang sih film-film Pixar terbaik dambaan para fans baru akan muncul beberapa tahun ke depan ,terutama The Incredibles 2 yang membutuhkan 14 tahun!!!

  Tapi tahun ini Pixar memiliki kejutan dengan Coco, dan tema yang diusung film ini adalah "kehidupan setelah kematian" dalam bentuk Dia de Muertos,sebuah perayaan kematian yang berasal dari Mexico.

  Film Coco yang dirilis 1 bulan lebih awal di Mexico ternyata mampu membuatnya menjadi film dengan pendapatan terbaik sepanjang masa di Mexico, dan banyak pihak yang mengatakan bahwa film ini adalah film terbaik yang mengusung budaya Mexico. Pokoknya Coco terlhat sangat menjanjikan.

  Kesan saya setelah menonton film ini :

  "THX Pixar yag sukses bikin saya baper, sekarang kita butuh Incredibles 2 XD"

Tapi.......

Tapi.......


untuk yang belum tahu, Studio Pixar sudah dibeli oleh Disney. Jadi Disney berhak melakukan beberapa hal untuk mempromosikan film ini yaitu dengan menaruh film pendek sebelum film Coco dimulai.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun