Mohon tunggu...
Okky Dinova
Okky Dinova Mohon Tunggu... Full Time Blogger - just your normal "weird" guy

Resensi Film / Serial TV / Video Game dan berbagai tulisan "iseng" lainnya XD http://okkydinova.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

[Resensi TV Series] Marvel Inhumans; Kemunduran Marvel Cinematic Universe

23 November 2017   00:47 Diperbarui: 23 November 2017   01:57 5379
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Adik Medusa yang lebih memilih untuk hidup santai ketimbang harus berurusan dengan politik Attilan, Crystal mampu mengendalikan beberapa elemen seperti api,air,angin,tanah,dll, dia layaknya sosok Avatar dalam serial ini. Sayang dia sendiri jarang menggunakan kekuatannya sehingga kekuatannya terlihat seperti pajangan saja.

Crystal selalu ditemani oleh Lockjaw, anjing super imut yang memiliki kekuatan teleport, para Royal Family sendiri dapat kabur ke bumi berkat bantuan Lockjaw.


Tapi sayang, begitu tiba di bumi Lockjaw ditabrak seorang pria yang akan membuat Crystal jatuh hati kepadanya (walah, sinetron banget, kasihan Lockjaw yang jadi korban -_- )

Maximus (Iwan Rheon)


Royal Family yang gagal mengalami Terrigenesis sehingga membuatnya tidak memiliki kekuatan super, untungnya dia masih memiliki gelar bangsawan sehingga tidak harus mengalami kerja paksa, sudah jelas Maximus sangat iri pada keluarganya sendiri terutama pada Black Bolt. Maximus sendiri sangat ingin menjadi Raja Attilan.

Meski tidak memiliki kekuatan super, Maximus ternyata memiliki kemampuan lain yaitu "pencitraan" dimana dengan berbagai pidatonya dia berhasil memikat para penduduk "kelas bawah" Attilan lainnya dan akhirnya melakukan kudeta yang membuat para Royal Family harus kabur ke bumi, dan tidak lupa Maximus juga mampu mencukur rambut Medusa walaupun Maximus mencintai Medusa.

Datang dari aktor yang memerankan Ramsay Bolton membuat saya menaruh banyak ekspetasi tinggi pada Maximus tapi sayang aksi Maximus di sini lebih didominasi aksi pidato yang disertai "ekpresi" cengeng yang entah mengapa mampu menarik hati para Inhumans lainnya. Pokoknya aksinya "Gak Banget Deh".

Meski terlihat "merakyat" di mata para Inhumans lainnya, ternyata Maximus memiliki rencana egois yaitu ingin mengalami Terrigenesis lagi dengan harapan kali ini dia akan mendapat kekuatan super, Terrigenesis 2x sendiri adalah hal yang sangat dilarang di Attilan.

Jadi gini, Maximus itu seorang tokoh dengan sifat "merakyat" karena merasakan penderitaan rakyat Attilan yang tertindas oleh sistem kasta tapi di balik layar masih ingin menjadi Inhumans yang notabenemenindas mereka yang gagal menjadi Inhumans.

Kok kesannya rakyat yang mendukung Maximus itu "Be*o" yah (apalagi beberapa diantaranya adalah para Inhumans kelas atas) ???

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun