versi simpelnya sih :
- 2 versi ini gagal dalam menjelaskan asal-usul "IT" , Macroverse, dan Entitas yang disebut "The Turtle"
- versi 1990 memiliki sosok Pennywise yang sangat memorable karena tidak terlihat seperti badut jahat (padahal sih iya) XD, tapi cukup mengecewakan dari segi story dan ending.
- Versi 2017 memiliki story yang menarik, visualeffect yang cukup menakutkan, hanya saja wujud Pennywise kali ini tidak terlalu memorable.
Conclusion
"IT" kali ini memiliki potensi yang besar untuk menjadi film horor terbaik tahun ini (pesaing terkuatnya saat ini adalah "Get Out") dengan memberikan sosok Pennywise yang lebih menyeramkan, story juga menarik meskipun dibagi menjadi 2 part, hanya saja karakter yang ada di sini tidak sebaik para pendahulunya (hal ini tidak berlaku jika anda tidak menonton versi 1990).
My Score
85, This Time They're Really Float!
*Meski scorenya sama dengan versi 1990, saya sendiri lebih memilih versi 2017
Temukan review lainnya di SINI.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H