Mohon tunggu...
Mariam Umm
Mariam Umm Mohon Tunggu... Administrasi - Ibu 4 anak

Ibu Rumah Tangga

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Mampukah Saudi Tanpa Pekerja Migran Sektor Nonformal?

6 Desember 2015   21:58 Diperbarui: 7 Desember 2015   10:07 925
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dan gak itu saja, membersihkan  lingkungan dengan cara gotong royong tak pernah saya lihat terjadi di saudi. Tak pernah ada beritanya, wong 'sampah' mobil sepanjang Madinah Road Jeddah akibat banjir beberapa saat lalu, masih belum dibersihkan sampai artikel ini saya tulis, apakah para saudi rela membersihkan bangkai mobil itu sendiri? I dont think so....

Saya pernah iseng tanya,

Apakah ada diantara mahasiswi tempat saya ngajar yang mau bekerja sebagai domestic workres ? jawaban langsung..noooo wayyyy....kenapa? karena mind set mereka domestic workers, pekerjaan jenis sektor non formal adalah pekerjaan level bawah. Rata rata anak muda Saudi, inginnya level kerja yang top top, tak mau memulai sukses dengan memulai kerja from scracth.

Pekerjaan level non formal ala bersih bersih, sampai  saat ini semua di-isi pekerja migrant. Walau memang ada orang saudi yang kerja di bagian security,bagian kasir, atau penjaga toko, tapi jumlahnya sangat kecil, dibandingkan jumlah lapangan kerjanya. Karena mind set-nya orang saudi itu, sudah tersetting, kalau pekerjaan level non formal bukan jenis pekerjaan untuk mereka.

Ini artinya, program sauditisasi yang saat ini sedang dicanangkan, tak mampu terealisasi pada sektor kerja level bawah alias non formal. Ini artinya Saudi tak akan mampu, tanpa keberadaan pekerja migrant sektor non formal.

Melihat realita ini,

Bukan omongan bijak, demi menekan over populasi dalam jangka waktu 15 tahun dari sekarang di saudi, maka pekerja migrant  sektor non formal itu harus di eliminasi.

Pekerja migrant non formal begitulah sebutan mereka,  terlihat dihampir semua sektor kehidupan saudi, mereka ada dimana mana, banyak jumlahnya , dan karena sangking banyaknya, keberadaan mereka kadang tak terlihat pentingnya oleh para saudi sendiri.

Saudi harus mempertimbangkan lagi keberadaan mereka, sebagai elemen penting dalam kehidupan mereka-- sorry koreksi : sebagai elemen penting dalam semua sektor kehidupan mereka.

Pernahkah Saudi berpikir : tanpa  keberadaan para pekerja migrant sektor non formal, tak akan terbayang seperti apakah saudi 15 tahun mendatang, terlepas dari pundi riyal demi riyal yang dikumpulkan para pekerja migrant sektor non formal tersebut,alasan yang membuat mereka rela datang jauh jauh ke saudi.

Daripada sibuk menyarankan eliminasi, alangkah lebih baiknya,  meminta kementrian tenaga kerja saudi untuk lebih  memperhatikan hukum tenaga kerja saudi dengan memberikan perlindungan kepada Tenaga kerja migrant terutama sektor non formal. Karena selama ini hukum tenaga kerja saudi belum mampu melindungi mereka.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun