5. Ahli bedah
Ahli bedah adalah salah satu pekerjaan tersulit di dunia. Ia tak hanya membutuhkan  keahlian, tapi juga keberanian dan kemampuan mengambil keputusan dengan cepat tanpa melibatkan perasaan.
6. Jurnalis
Psikopat sangat suka tantangan, dan hal tersebut terjadi setiap hari di dunia jurnalistik.
Baca juga: Jawab Kuis Psikologi Ini, Kamu Psikopat?
7. Polisi
Keluarga polisi mengalami kekerasan dua kali lebih banyak dibanding rumah tangga biasa. Polisi yang bertugas di daerah berbahaya atau sering ikut serta razia adalah yang paling mungkin terindikasi psikopat, mereka mampu tetap tenang dalam kondisi genting sekalipun.
8. Guru spiritual
Memeras dan memanipulasi orang dengan kedok agama adalah hal yang paling mudah dilakukan. Psikopat lebih gampang menikmati hasil kerjanya lewat jalur ini.
9. Chef
Dapur adalah tempat paling dekat untuk mengakses pisau dan api, keduanya identik dengan psikopat. Keriuhan dapur merupakan kenikmatan tersendiri bagi seorang psikopat, karena mereka sangat tahan stres dan berkembang dalam kekacauan.